Buku Seri Yuk Mewarnai Dinosaurus ini mengajak anak-anak untuk mewarnai berbagai macam jenis dinosaurus. Buku ini cocok bagi anak-anak berusia 5-7 tahun untuk melatih keterampilan mewarnai dan mengenal jenis-jenis dinosaurus. Anak-anak akan diperkenalkan pada jenis-jenis dinosaurus yang pernah ada baik dinosaurus pemakan daging atau dinosaurus pemakan tumbuhan seperti T-Rex, Brontosaurus, Triceratops, dan lainnya. Rasakan serunya mewarnai dan mengenal dinosaurus dengan buku ini!
Penulis : Tim Kreatif Rainbow
Penerbit : Andi publisher
ISBN :978-623-7230-79-3
Jml Hal :36
Ukuran : 21×21
Edisi : i
There are no comments yet, add one below.